Parigi Moutong,RN Bupati Parigi Moutong (Parimo) kembali melantik Pejabat Administrator Eselon III dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten ...
Parigi Moutong,RN
Bupati Parigi Moutong (Parimo) kembali melantik Pejabat Administrator Eselon III dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Parigi Moutong, bertempat di Pantai Lolaro Tinombo, Senin (28/6/21).
Pada Pelantikan kali ini juga ada satu orang Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Eselon II dilantik yaitu Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Parigi Moutong karena izin Surat Keputusan menduduki Eselon II Di Dukcapil sudah dikeluarkan Menteri Dalam Negeri, sedangkan mantan Kadis Dukcapil hanya dikukuhkan saja karena sebelumnya pernah dilantik Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah dan juga bersamaan dikukuhkan kembali Pejabat Administrator Eselon III a lainnya.
Berikut nama nama dilantik/dikukuhkan :
*A. Jabatan Pimpinan Tinggi Prtama*
1. Hamran Pakaya SE jabatan baru Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil.
2. Lewis SE dikukuhkan jabatan baru Asisten Perekonomian dan Pembangunan.
*B. Jabatan Administrator Eselon III a (dikukuhkan)*
1. Ir. Oni Desianto jabatan baru Inspektur Pembantu Bidang Pembangunan Inspektorat Daerah
2. Abdun Aser Daepatola SSos jabatan baru Inspektur Pembantu Bidang Perekonomian.
3. Sunarti SP MSi jabatan baru Inspektur Pembantu Bidang Kesejahteraan Rakyat Inspektorat Daerah.
4. Ahmad M Tandju SSos jabatan baru Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah.
5. Drs Haris jabatan baru Kepala Bagian Perekonomian Sumber Daya Alam Sekretariat Daerah.
6. Drs Mahfudz jabatan baru Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah.
7. Darwis D Sududi SH Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah.
8. Aidar SSos MSi Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan.
9. Faradila Irianti Abdullah Passau SPd MSi jabatan baru Kepala Bagian Administrasi Pembangunan Sekretariat Daerah.
10. Aswini Dimple SKM Kepala Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Sekretariat Daerah.
11. Riana Monoarfa SSos MSi jabatan baru Kepala Bagian Umum dan Keuangan Sekretariat DPRD.
12. Drs Syahril Lamako jabatan baru Kepala Bagian Persidangan dan Perundang Undangan Sekretariat DPRD.
13. Hj Siti Maryam Tagunu SSos MSi jabatan baru Kepala Bagian Fasilitasi Penganggaran dan Pengawasan Sekretariat DPRD.
*C. Pejabat Administrator Eselon III a dan III b (dilantik/promosi)*
1. Abd Sahid SPd jabatan lama Kepala Bidang Sosial Budaya Bappelitbangda, jabatan baru Inspektur Pembantu Bidang Investigasi.
2. Rhein Zullita SSTP jabatan lama Kepala Bidang Penataan dan Perkembangan Desa Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa. Jabatan baru Inspektur Pembantu Bidang Pemerintahan Inspektorat Daerah.
3. Siti Warsida SPd jabatan baru Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup.
4. Wardiono Lodik SE jabatan lama Kepala Bidang Pemanfaatan Data Dokumen Kependudukan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil. Jabatan baru Sekretaris Dukcapil.
5. Dian Pravitasari SE Jabatan lama Kepala Bidang Anggaran pada Dinas Pendapatan Daerah. Jabatan baru Sekretaris Dinas Pendapatan Daerah.
6. Muhammad Rizal ST jabatan lama Kepala Sub Bidang Penyusunan Anggaran II Badan Pengelola Keuangan dan Asset Daerah. Jabatan baru Kepala Bidang Anggaran Badan Pengelola Keuangan dan Asset Daerah.
7. Ikhwan SPd jabatan lama Kepala Seksi Peningkatan Mutu Guru dan Tenaga Kependidikan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. Jabatan baru Kepala Bidang Sosial Budaya pada Bappelitbagda.
8. Sulastri SSos MSi jabatan lama Kepala Seksi Pengembagan Industri Agro dan Kimia Dinas Perindustrian dan Perdagangan. Jabatan baru Sekretaris Kecamatan Parigi Tengah.
9. Astiti H Simpu SE MAP jabatan lama Kepala Sub bagian Protokol Bagian Humas Sekretariat Daerah. Jabatan baru Kepala Bidang Penyelengggraan E- Govement Dinas Komunikasi dan Informatika
10.Tifliani SE jabatan lama Kepala Seksi Fakir Miskin Pedesaan Dinas Sosial. Jabatan baru Kepala Bidang Pemanfaatan data dan Dokumen Kependudukan pada Dukcapil.
11. Yuliani SP jabatan lama Kepala Seksi Konsumsi Pangan Dinas Ketahanan Pangan. Jabatan baru Kepala Bidang Holtikultura dan Perkebunan Dinas Tanaman Pangan Holtikultura dan Perkebunan Dinas Tanaman Pangan Holtikultura dan Perkebunan.
12. Hamsidar SSos jabatan lama Kepala Seksi Pemerintahan Kecamatan Toribulu, jabatan baru Sekretaris Kecamatan Ampibabo.
13. Drs Bustamin jabatan lama Kepala Bidang Bina Ideologi dan Wawasan kebangsaan pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik. Jabatan baru Kepala Bidang Penataan dan Perkembangan Desa Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa.
14. Nurdiani Musdin SKM jabatan lama Kepala Bidang Keluarga Berencana Ketahanan Keluarga dan Kesejahteraan Keluarga pada Dinas P3AP2KB. Jabatan baru Kepala Bidang Pembinaan dan Pengawasan Kearsiapan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan.
15. Susanti SSos jabatan lama Kepala Bidang Pembinaan, Pengawasan dan Kearsipan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan. Jabatan baru
Kepala Bidang Keluarga Berencana Ketahanan Keluarga dan Kesejahteraan Keluarga pada Dinas P3AP2KB.
16. Hasni Djimpa SE jabatan lama Kepala Bidang Penyelenggaraan E- Goverment Dinas Komunikasi dan Informatika. Jabatan baru Kepala Bidang
Bina Ideologi Wawasan Kebangsaan pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik.
17. Rinaldi SH, jabatan lama Sekretaris Kecamatan Ampibabo. Jabatan baru Kepala Bidang Pertanahan Dinas Pekerjaan Umum , Penataan Ruang dan Pertanahan.
18. Wulandari SKM jabatan lama Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan. Jabatan baru Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan.
19. Fauzia Alhadad SKM MKes jabatan lama Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan. Jabatan baru Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan.
Bupati Parigi Moutong H Samsurizal Tombolotutu. Mengatakan, Pelantikan dilaksanakan sesuai kebutuhan dan sudah sesuai Peraturan dan Perudang undangan yang berlaku, sehingga ia meminta kepada Pejabat yang baru dilantik untuk bekerja penuh tanggungjawab sesuai tugas dan fungsinya masing masing.
"Saudara saya percaya mampu mengemban tugas dengan baik. Bekerjalah sepenuh hati dalam melayani masyarakat. Ingat jangan sekali kali melakukan tindakan Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN),"Ingatnya.
Bupati Samsurizal juga berharap agar sebagai Pejabat ASN harus banyak melakukan inovasi inovasi yang berguna bagi masyarakat, daerah, bangsa dan negara.
Sumber: Diskominfo Parimo
COMMENTS