100 Hari Kerja Bupati dan Wakil Bupati Karo: Fondasi Kuat Menuju Karo Unggul dan Sejahtera

KARO, RN Kabanjahe – Pemerintah Kabupaten Karo pada hari Rabu 28 Mei 2025 melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten K...


KARO, RN

Kabanjahe – Pemerintah Kabupaten Karo pada hari Rabu 28 Mei 2025 melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Karo dalam rangka penyusunan RPJMD Kabupaten Karo Tahun 2025-2029.


 Satu momen yang bersamaan adalah pada kesempatan tersebut Bupati Karo merilis pencapaian Kerja 100 hari Bersama Wakil Bupati Karo dan seluruh jajaran perangkat daerah sebagai wujud komitmen membangun Kabupaten Karo. 


Pada tayangan video yang disaksikan seluruh peserta musrenbang tersebut ditegaskan bahwa program 100 hari ini bertujuan untuk memantapkan fondasi awal yang kuat, mendengar keluhan masyarakat dan terutama adalah meyakinkan masyarakat akan komitmen pemerintah sehingga pada gilirannya tercipta kepercayaan agar masyarakat


Bersama-sama dengan pemerintah untuk membangun Kabupaten Karo yang Unggul dan Sejahtera.


Pada video yang disajikan berdurasi lebih dari 20 menit digambarkan pencapaian kinerja 100 hari dengan prinsip tata Kelola optimal yaitu dengan Sumber Daya yang terbatas baik itu Sumber Dana dan Kuantitas Sumber Daya Manusia dapat memaksimalkan kinerja. 


Strateginya adalah dengan menggandeng seluruh lapisan yang disebutkan sebagai pentahelix pembangunan yaitu pemerintah, akademisi, dunia usaha, , LSM, media dan masyarakat termasuk diaspora Kabupaten Karo.


Capaian 100 hari tersebut adalah :


1. Bidang Tata Kelola Pemerintahan


Pada bidang tata Kelola Bupati Karo berhasil merevolusi birokrasi dengan peningkatan disiplin ASN, hal ini sudah terlihat sejak awal beliau menjabat.


 Peningkatan disiplin tersebut diperkuat dengan penegasan tugas pokok dan fungsi ASN sehingga setiap individu memiliki kontribusi terhadap Pembangunan sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya selaku ASN.


 Dan untuk mencapai hasil yang maksimal Bupati Karo telah berhasil memperkuat Kolaborasi ASN dalam pembangun. Seperti contoh untuk urusan Pariwisata bukan hanya dilaksanakan oleh Dinas Pariwisata, urusan Kebersihan tidak hanya dilakukan oleh Dinas Kebersihan tetapi melalui kolaborasi dan sinergi yang didukung oleh seluruh jajaran ASN se Kabupaten Karo.


Tata Kelola berkaitan erat dengan pelayanan Publik sehingga dalam 100 hari kerja Bupati Karo telah memperkuat digitalisasi pelayanan publik seperti pelayanan administrasi kependudukan dan perizinan. 


Bupati Karo juga telah berhasil memberantas praktik percaloan yang ada dan menorong setiap ASN untuk menandatangani Fakta Integritas yang salah satunya adalah pemberantasan percaloan. 


Untuk urusan perizinan telah dipermudah tetapi sebaliknya dalam 100 hari kerja Bupati Karo juga menunjukkan ketegasannya menyegel bangunan yang tidak memenuhi perizinan yang salah satunya adalah bangunan berlantai 5 yang berada di Desa Doulu Kecamatan Berastagi.


Untuk ketertiban umum yang dikeluhkan selama ini khususnya masyarakat Kabanjahe dan Berastagi, terkait dengan permasalahan parker dan ketertiban di Pusat Pasar maka Bupati Karo melalui OPD terkait telah melakukan penertiban sehingga dalam 100 hari sudah dilihat perubahan yang signifikan kearah yang lebih baik. 


Jika masih adanya yang belum tertib, ini adalah masalah waktu untuk menyadarkan masyarakat dan diperlukan kesadaran kolektif Masyarakat untuk saling mengingatkan.


Dalam menjamin hak-hak Masyarakat, dalam 100 hari Bupati Karo telah berhasil menyelesaikan sertifikat lahan untuk pengungsi Tahap I yang berada di Desa Bekerah, Simacem dan Sukameriah, yang diserahkan secara simbolis kepada perwakilan Masyarakat Desa Bekerah, Simacem dan Sukameriah disela-sela acara Musyawarah Perencanaan


 Pembangunan Daerah Kabupaten Karo dalam rangka penyusunan RPJMD Kabupaten Karo Tahun 2025-2029


Sebagai wujud transparansi pengelolaan keuangan, Bupati Karo telah berhasil membawa Kabupaten Karo menerima Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan Pemerintah Daerah tahun 2024 yang pelaporannya dilaksanakan pada tahun 2025.


2. Bidang Pendidikan


Bupati Karo sejak awal pelantikan telah menunjukkan komitmennya dalam dunia pendidikan dengan harapan pada Indonesia Emas nantinya akan terlihat generasi-generasi Unggul dari Kabupaten Karo.


 Dalam 100 hari kerja Bupati Karo telah berhasil mempersiapkan seluruh kelengkapan untuk pendirian Sekolah Rakyat di Kabupaten Karo. Sekolah ini nantinya akan menjadi pemutus mata rantai kemiskinan di Kabupaten Karo karena salah satu strategi pemutus mata rantai kemiskinan adalah dengan pendidikan.


 Sekolah Rakyat telah diusulkan ke Kementrian Sosial Republik Indonesia dan pendiriannya direncanakan di Desa Kuta Pengkih Kecamatan Mardinding.


Tidak puas sampai disitu dalam 100 hari Kerja Bupati Karo juga telah mempersiapkan pendirian Boarding school atau Sekolah Unggul berasrama, Sekolah unggul Garuda, Bea Siswa Prestasi, Kelas Unggulan dan Sekolah Taruna Nusantara terintegrasi.


3. Bidang Kesehatan


Pada video yang tayangkan telihat statemen masyarakat yang sedang rawat inap di RSUD Kabanjahe. memberikan kesaksian bahwa dalam 100 hari kerja telah terjadi perubahan dan peningkatan pada pelayanan di RSUD Kabanjahe yang diterimanya selama menjalani perawatan, baik Sarana, Prasarana, Kebersihan dan Pelayanan di RSUD Kabanjahe.


Peningkatan kualitas kesehatan tidak hanya ada di RSUD Kabanjahe tetapai sampai ke Tingkat Puskesmas dengan peningkatan system rujukan, sarana prasarana dan peningkatan kualitas pelayanan tenaga medis.


4. Bidang Kebudayaan


Bupati Karo dan Wakil Bupati Karo sangat berkomitmen dalam Upaya pelestarian Budaya Karo namun dengan kesadaran bahwa kita berada pada Koridor Negara Kesatuan Republik Indonesia maka, selain melestarikan budaya Karo, pada 100 hari kerja juga telah dilaksanakan festival budaya di Taman Mejuah-Juah Berastagi dengan penampilan etnis Karo, Toba, Jawa, Minang, Aceh, Pakpak, dan lainnya.


Selain itu sudah dimulai penerapan penulisan aksara karo di Kantor Pemerintah dan ruang publik. Dalam 100 hari kerja ini juga telah didapatkan Pengakuan 20 Hak Kekayaan Intelektual Komunal dari Kementerian Hukum dan 1 (satu) hak cipta Resep Masakan Khas Karo dimana buku resep masakan tradisional Karo telah diluncurkan, serta pelaksanaan event hiburan rakyat mingguan "Karo in Action" di open stage taman mejuah-juah setiap hari sabtu malam.


5. Bidang Pariwisata


Salah satu capaian dalam 100 hari kerja adalah Bupati Karo berhasil merubah wajah Bukit Gundaling yang lebih tertata rapi, bersih dan indah dengan penuh bunga tanpa harus menggunakan dana APBD. Bukit Gundaling hanya salah satu mewakili seluruh wilayah Kabupaten Karo yang secara cepat terlihat perubahannya karena Gerakan gotong royong ASN dan masyarakat dilakukan secara massif di seluruh Kecamatan dan Desa pada setiap hari Jumat.


Berastagi merupakan salah satu destinasi wisata yang sudah terkenal sejak lama namun dengan target seluruh Kabupaten Karo menjadi destinasi wisata maka dalam 100 hari Bupati Karo telah mengembangkan Desa wisata di antaranya Desa Penampen dan Mbalbal Petarum.


Peningkatan wisata merupakan peluang yang dilihat oleh Bupati Karo karena secara otomatis akan meningkatkan Pendapatan Asli Daerah melalui Pajak Hotel dan Restoran. Peningkatan signifikan sudah terlihat pada bulan April 2025 bahwa terdapat peningkatan PAD hingga 70 % untuk kedua sektor tersebut.


6. Bidang Pertanian


Bertani adalah mata pencaharian utama Masyarakat Karo maka Optimalisasi kegiatan pada sektor Pertanian berarti ikut membantu meningkatkan taraf hidup masyarakat Kabupaten Karo. Bupati Karo dalam 100 hari kerjanya telah meningkatkan penyaluran bantuan benih jagung hibrida, penyaluran benih padi dan untuk menjamin penyaluran pupuk bersubsidi dengan tepat maka Bupati Karo memimpin langsung pengawasan melalui reaktifasi KP3.


Untuk mengatasi banjir di daerah irigasi paya lah-lah dengan kemampuan komunikasi yang baik Bupati Karo telah berhasil menarik dana APBN pada tahun berjalan sehingga dalam 100 hari penanganan banjir paya lah-lah telah dimulai. Ini merupakan terobosan yang luar biasa untuk mejadikan Kabupaten Karo menjadi salah satu lumbung pangan di Kabupaten Karo. 


Kepercayaan Pemerintah Pusat akan kepemimpinan Bupati Karo dalam penanganan pertanian juga diperlihatkan pada saat Musrenbang bahwa Bupati Karo berhasil menghadirkan Direktur Serelia Kementrian Pertanian, Dr. Abdul Roni Angkat, S.TP., M.Si pada Musrenbang RPJMD Kabupaten Karo. Kehadiran direktur tersebut membuka peluang Kabupaten Karo untuk meningkatkan kolaborasi pembangunan pertanian di Kabupaten Karo Bersama pemerintah pusat.


7. Bidang Perekonomian & UMKM


Dalam rangka mendukung program pemerintah Pusat tentang pembentukan Koperasi Merah Putih yang dirancang menjadi pusat aktivitas ekonomi dan sosial bagi warga desa melalui Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2025, Bupati Karo telah berhasil melakukan sosialisasi ke Desa Desa di Kabupaten Karo dan telah terbentuk di Desa Tigapanah dan Merdeka, dan seluruh Desa dan Kelurahan di Kabupaten Karo telah selesai melaksanakan Musyawarah Desa sebagai Langkah awal pembentukan Koperasi Merah Putih, Koperasi ini akan meningkatkan perekonomian masyarakat yang dimulai dari Desa.


8. Bidang Infrastruktur


Bupati Karo menyadari bahwa berbicara tentang infrastruktur berarti berbicara anggaran yang besar sehingga dibutuhkan pengelolaan yang baik. Dengan menggunakan anggaran yang terbatas maka dalam 100 hari kerja telah dilakukan Perbaikan dan pemeliharaan jalan rusak di berbagai titik (Simpang Susuk, Penampen, Negeri Jahe). Selain itu untuk normalisasi parit di Kabanjahe dan Berastagi sepanjang jalan Jamin Ginting yang diakibatkan oleh kegiatan pencucian wortel juga telah dilaksanakan. Penanganan banjir di Simpang 3 Mesjid Agung dengan Upaya optimal dan pembangunan secara utuh akan dilaksanakan pada tahun 2025 ini. Selain itu untuk mendukung pertanian telah dilakukan perbaikan saluran irigasi di Kecamatan Munte dan Laubaleng.


9. Bidang Inovasi Daerah


Dalam 100 hari kerja Bupati Karo telah berhasil mendorong perangkat daerah untuk melakukan inovasi dan didapatkan 69 inovasi yang akan terlaksana pada tahun 2025 dan sudah disiapkan 48 inisiatif judul inovasi untuk tahun 2026. Ini merupakan terobosan yang baik sebagai pondasi perubahan pada pelayanan publik 5 (lima) tahun kedepan. Saat ini KabupatenKaro telah mendapat predikat Kabupaten Sangat Inovatif Dengan skor 62,2 dan dengan dorongan Bupati Karo maka ditargetkan Kabupaten Karo mendapatkan predikat Kabupaten Terinovatif.


10. Bidang Pelayanan Kecamatan


Dalam 100 hari kerja Prestasi tidak hanya ditunjukkan di level Kabupaten. Tetapi juga di level Kecamatan dan Desa. 17 Kecamatan di Kabupaten Karo telah menunjukkan perubahan yang sangat signifikan dengan peningkatan pelayanan administrasi, timbulnya kembali budaya gotong royong di Tengah masyarakat termasuk pemberantasan penyakit masyarakat. Tidak hanya itu dalam rangka mewujudukan Karo beriman telah dilakukan juga ibadah secara rutin di Kantor Bupati, dan Kantor Camat Bersama dengan Masyarakat.


Dalam pidato penutup pada acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Karo dalam rangka penyusunan RPJMD Kabupaten Karo Tahun 2025-2029. Bupati Karo menunjukkan kebanggaan dan apresiasi atas kinerja Bersama dalam 100 hari kerjanya. Beliau menyampaikan pesan bahwa hasil ini dijadikan modal untuk mewujudkan Kabupaten Karo yang unggul dan Sejahtera. Pada kesempatan tersebut, Bupati Karo telah menetapkan 9 Program strategis Daerah yang akan dijadikan “frame” pembangunan Karo 5 tahun kedepan.


Ke 9 Program Strategis tersebut adalah :


1. Transformasi Kabupaten Karo Menjadi Sentra Pelayanan Kesehatan Unggul dan Berkelanjutan.

2. Pengembangan Pariwisata Terpadu Berkelanjutan : Mewujudkan The Paradise Of Karo Highland.

3. Transformasi Pertanian Kabupaten Karo : Mewujudkan Coorporate, Integrated, Smart, Eco, and Agro-Industry Farming Menuju Swasembada dan Kedaulatan Pangan.

4. Meningkatkan Kualitas Pendidikan dengan mewujudkan Ekosistem Pendidikan Unggul.

5. Mengakslerasi Keunggulan Ekonomi Karo : Penguatan UMKM, Hilirisasi, Industri, dan Modernisasi Pusat Perdagangan Berbaasis Potensi Lokal.

6. Mewujudkan layanan Pemerintahan yang responsive, inklusif, dan berbasis data : Digitalisasi pelayanan publik dan penerapan one day service.

7. Pelestarian Budaya Karo: Mewujudkan Identitas, Martabat, dan Pembangunan berwawasan budaya.

8. Peningkatan infrastruktur dan penataan Kawasan : mewujdukan ruang hidup aman dan nyaman, tertata, dan produktif di Kabupaten Karo.

9. Penataan Kawasan tertinggal.


Ke 9 program strategis tersebut di jabarkan secara detail oleh Bupati Karo dan meminta kepada seluruh perangkat daerah dan peserta yang hadir untuk berkolaborasi dalam mewujudkannya.


Menatap Masa Depan: Bersama, Membangun Karo


"100 hari bukan sekadar angka. Ini adalah langkah awal menuju perubahan besar yang kita impikan bersama," Bupati Karo Brigjen Pol (Purn.) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG, M.Kes.


"Makna sejati 100 hari kerja adalah mendengar, bekerja, dan melayani. Keberhasilan sejati bukan hanya tentang capaian, tapi tentang harapan dan kepercayaan yang terus kita bangun bersama masyarakat," Wakil Bupati Karo Komando Tarigan SP.


(Philip Surbakti)

COMMENTS







Nama

.,3,.berita terkini,11108,.beritaterkini,6,.kalbar,17,(Merlung),5,abiansemal,21,Aceh,36,aceh besar,1,ACEH SINGKIL,78,Aceh Tamiang,23,Aceh Tengah,120,ACEH TENGGARA,2,ACEH TIMUR,2,Aceh Utara,5,advertorial,21,aek kanopan,1,Aekkanopan,9,agam,19,aimas,3,ALAI.,5,Alor,1,ambon,7,amlapura,67,ampana,1,anjatan,2,Anyer,1,AS,1,Asahan,7,babel,1,badau,1,badung,719,Bagansiapiapi,4,bakan,1,BALAESANG,1,bali,1377,balige,16,BALIKPAPAN,7,balut.berita terkini,3,Banda Aceh,18,BANDAR LAMPUNG,39,Bandar Seri Begawan,1,bandara,7,Bandung,208,Bandung Barat,23,banggai,48,banggai kepulauan,1,bangka,2,bangka barat,2,Bangka Belitung,6,bangka selatan,1,Bangka Tengah,2,bangkalan,1,bangkep,1,BANGKEP - RN,1,BANGKINANG,5,bangli,983,Bangun Purba,1,Banguwangi,1,Banjar,23,Banjarmasin,1,Banjarnegara,8,bantaeng,46,Banten,252,Banyuasin,6,Banyumas,13,Banyuwangi,158,Barito Selatan,1,barito utara,2,Barru,6,Batam,104,batang,67,BATANG HARI,3,batang kuis,3,BATU,9,batu bara,73,Batur,6,baturaja,4,baturiti,2,bekasai,1,Bekasi,2954,bekasi berita terkini,1,bekasi terkini,3,Bekasi Utara,1,belawan,2,Belitung,220,Belitung Timur,18,Beltim,225,belu,17,benakat,1,bener,1,Bener Meriah,481,BENGKALIS,170,Bengkayang,78,BENGKULU,7,BENGKULU SELATAN,19,BENGKULU UTARA,1,benoa,11,BER,3,BERI,1,beria terkini,1,beriita terkini,3,berit terkini,3,berita,1,berita berita terkini,1,berita teekini,1,berita terikini,1,berita terki,1,Berita terkini,3807,berita terkini daerah,1,berita terkini.,1,berita terkinia,1,berita terkink,1,berita terkinu,2,berita tetkini,1,beritaterkini,4,beritq terkini,1,berta terkini,1,Bima,2,binjai,3,Bintan,9,Bintuni,2,Bitung,7,blahbatu,2,blahbatuh,51,Blitar,15,Blora,2,BMKG,1,BNN,1,Bogor,470,BOGOR TIMUR,71,Bojonegoro,1,Bola,1,BOLAANG MONGONDOW,3,bolmong,570,Bolmong raya,5,Bolmong selatan,22,bolmong timur,4,bolmong utara,2,bolmongsiar,1,bolmut,2,BOLNONG,1,bolong mopusi,1,bolsel,13,boltim,18,bondowoso,1,bone,4,BOYOLALI,2,Brastagi,1,Brebes,179,bualu,1,Bukit Tinggi,52,bukittinggi,19,buleleng,239,BUMIMORO,1,BUNGKU,1,bunta banggai,3,Buol,93,BUTENG,1,Casablanca,1,Catatan Radar Nusantara,13,Ciamis,141,Cianjur,19,Cibinong,16,Cibitung,3,cikampek,47,Cikampek barat,1,Cikande,1,Cikarang,111,CIKARANG BARAT,1,CIKARANG PUSAT,1,cikarang utara,2,Cilacap,14,Cilegon,54,cilengsi,3,Cileungsi,41,Cimahi,461,Cimanggung,1,Cirebon,569,Cirebon Kota,2,Cisarua,1,citeureup,1,Dabo Singkep,266,daeah,1,daer,2,Daerah,8029,daerah Terkini,2,daerh,1,Daik Lingga,3,Dairi,245,Deli Serdang,87,Deli tua,1,deliserdang,1,demak,51,Denpasa,5,denpasar,1134,denpasar timur,4,Dentim,1,Depok,684,derah,5,dharmasraya,6,DIY,8,Dolok,4,Doloksanggul,75,Dompu,2,Donggala,179,donri donri,1,DPRD Kab. Bekasi,11,DPRD Kota Bekasi,99,DPRD LamSel,8,Dumai,31,Dumoga,186,Dumoga Utara,2,duri,3,Ekonomi,3,EMPAT LAWANG,19,ende,2,eretan,1,Erkini,1,Fakfak,2,fakta,1,Flores Timur,1,Garut,103,gianyar,1030,gilimanuk,1,gorontalo,68,Gowa,107,Gresik,2,GROBOGAN,3,gunung mas,2,Gunung Putri,2,gunungsitoli,3,Halmahera,1,hamparan perak,1,HL,23,HSU,1,Hukum,11,HUMAS BELTIM,6,humbahas,20,iklan,3,Indonesia,5,INDRA,1,Indragiri hulu,6,indralaya,44,Indramayu,35,Indrapura,15,info,1,INHIL,52,inhilriau,1,INHU,8,Jabar,22,jaka,4,Jakarta,2143,Jakarta barat,2,jakarta selatan,5,jakarta timur,4,jakarta utara,3,Jambi,162,jateng,6,jatijajar,1,JATIM,7,Jawa Barat,57,Jawa Tengah,14,Jawa Timur,13,Jayapura,56,Jayawijaya,2,Jember,11,jembrana,326,Jeneponto,23,Jepara,106,jimbaran,5,Jombang,6,kab,7,kab .Bandung,208,Kab 50 Kota,4,kab Bandung,31,kab. Agam,1,Kab. Bandung,3876,kab. bekasi,196,Kab. Bogor,33,Kab. Brebes,61,kab. buru,1,KAB. CIREBON,2,KAB. DAIRI,1,kab. Garut,1,Kab. Gumas,1,kab. Kajen,1,Kab. Kapuas Hulu,8,kab. Karawang,3,KAB. KARO,4,Kab. Kuningan,126,kab. langkat,4,kab. malang,4,Kab. Minahasa Tenggara,1,KAB. PELALAWAN,2,Kab. Serang,15,Kab. Serdang Bedagai,5,Kab. Sukabumi,12,kab. tangerang,8,Kab. Tasikmalaya,133,Kab. Toba,8,kab.agam,1,Kab.Bandung,1877,kab.barru,3,kab.beka,1,Kab.Bekasi,398,kab.bogor,37,KAB.BOGOR.BERITA TERKINI,1,kab.buru,2,Kab.Caringin,1,Kab.Dogiyai Papua Tengah,1,kab.garut,2,kab.langkat,3,Kab.Malang,9,Kab.Nganjuk,37,kab.pekalongan,26,Kab.Samosir,10,KAB.SEMARANG,1,Kab.Sergai,7,KAB.SINJAI,5,kab.sorong,3,Kab.Sumedang,27,Kab.Tangerang,33,kab.Tasikmalaya,86,Kab.Way kanan,29,KABANJAHE,7,kabBandung,2,Kabupaten Bandung Barat,1,KABUPATEN SINJAI,3,KABUPATEN SINJAJ,3,kaimana,4,Kajen,4,Kalbar,591,kalideres,1,Kalimantan Barat,10,kalimantan timur,15,kalipuro,1,Kalsel,10,Kalteng,270,Kaltim,25,Kampar,233,Kampar Kiri,4,Kampar Riau,356,kapuas,3,Kapuas Hulu,278,kara,1,karanganyar,2,karangasem,1107,Karawang,350,karawang Berita terkini,1,KARIMUN,12,KARIMUN - RN,1,KARO,58,katapang,1,KATINGAN,6,kayong utara,6,keban agung,1,KEBUMEN,1,Kec.Ukui,1,Kediri,80,KEEROM,27,Kendari,4,Kep.Seribu,1,kepahiang,4,KEPRI,5,Kepulauan Riau,10,Kerinci,23,keritang inhil,1,kerobokan,13,KETAPANG,17,kintamani,1,klapanunggal,1,klungkung,550,KOBAR,2,kolaka,1,Kolaka Utara,1,Kominfo Kab.Bekasi,34,konawe selatan,1,Korupsi,9,kota agung,1,KOTA BATU,1,KOTA KOTOMOBAGU,5,KOTA MANNA,2,KOTA METRO,29,kota pekalongan,9,Kota Sorong,10,kotabaru,1,Kotabumi,1,KOTAMIBAGU,3,Kotamobagu,113,kotawaringin barat,3,KOTAWARINGIN TIMUR,4,KOTIM,11,kriminal,5,Kronjo,1,Kuala Kapuas,6,kuala lumpur,1,Kuala Tungkal,9,kuansing,15,kuantan,1,kuantan Sengingi,4,kubu,4,kubu raya,64,KUDUS,123,Kuningan,1723,kupang,4,kuta,24,kuta badung,3,kuta selatan,15,kuta utara,27,kutai barat,1,KUTAI KERTANEGARA,9,Kutai Timur,12,Kutim,6,l,1,Labuhan Bajo,1,Labuhan Batu,18,Labura,407,labusel,1,Lahat,31,LAMBATA,1,Lamongan,3,Lampung,103,Lampung Barat,196,LAMPUNG METRO,105,LAMPUNG SELATAN,68,Lampung Tengah,23,Lampung Timur,466,Lampung Utara,794,LAMPUNGUTARA,1,lampura,20,landak,6,langkat,7,langsa,4,LANTAMAL V,86,LANTAMAL X JAYAPURA,20,lawang kidul,46,lebak,212,Lembang,1,LEMBATA,7,LHOKSEUMAWE,1,LIMAPULUHKOTA,6,Lingga,1216,liwa,13,Loksado,1,lolak,1,LOLAYAN,3,Lombok,6,Lombok barat,6,Lombok tengah,13,lombok timur,139,Lombok Utara,1,LOTIM,12,lotim.berita terkini,38,LUBUK LINGGAU,17,Lubuk Pakam,9,lubuk sikaping,1,lubuklinggau,16,lubuksikapaing,1,LUBUKSIKAPING,1,lukun,1,Lumajang,8,Lumanjang,1,Luwu,2,Luwuk,20,luwuk banggai,37,m,1,M.Labuhan,1,Mabar,1,madina,1,Madiun,1,madura,1,Magelang,6,mahakam hulu,1,majaleMajalengka,1,Majalengka,643,majalengMajalengka,1,majalenMajalengka,1,majalMajalengka,1,majaMajalengka,1,majene,3,maka,1,makasar,3,makassar,212,malaka,2,Malang,196,Maluku,9,Maluku tengah,2,MALUKU UTARA,2,MAMAJU.RN,3,MAMASA,195,MAMUJU,220,MAMUJU TENGAH,7,Manado,68,mancanegara,1,mandau,1,mangapura,4,Manggar,91,Manggarai,2,manggarai barat,2,mangupura,328,Manokwari,165,mansel,1,marga,1,Maroko,1,maros,2,mataram,13,MATENG,7,Mauk,2,Maybrat,1,medan,438,Mekar Baru,1,melawi,15,MEMPAWAH,1,mengwi,37,mentawai,1,merak,6,merangin,93,MERANTI,969,MERAUKE,8,Merbau,3,Mesuji,75,metro,216,metro lampung,10,meulaboh,1,mimika,2,Minahasa,7,Minahasa Selatan,5,Minahasa Tenggara,2,Minahasa Utara,1,Minas,1,Minut,2,miranti,1,Mojokerto,561,monokwari,2,morowali,31,MOROWALI UTARA,1,MORUT,3,moskow,1,Muara Belida,1,Muara Bulian,1,muara bungo,3,Muara Enim,585,muara Tami,2,Muaro Jambi,4,muba,8,Mukomuko,81,muratara,534,murung raya,2,Musi Banyuasin,15,MUSI RAWAS,35,musirawas,7,Nabire,1,Naibenu,1,namlea,4,Nangka Bulik,2,Nasional,16,Natuna,95,negara,5,negara batin,1,ngawi,4,Nias barat,21,NTB,75,NTT,14,nunukan,25,nusa dua,1,Ogan Ilir,7,OKI,3,Oksibil,1,OKU,2,Oku Selatan,569,Oku Timur,52,olahraga,1,Opini,14,ottawa,1,P. Bharat,1,P.SIANTAR,12,PACITAN,3,Padang,19,Padang Lawas,15,PADANG PANJANG,2,padang pariaman,1,padang sidimpuan,2,Pagaralam,34,Pagimana,1,Pahuwato,1,Pakpak Bharat,21,pakuan ratu,2,Pakuhaji,2,Palangka raya,350,Palas,23,palelawan,44,Palembang,103,pali,2,palopo,1,Palu,404,palu utara,2,Paluta,66,pamekasan,2,Panang Enim,2,pancur batu,1,pand,1,pande,1,pandegelang,4,Pandeglang,2724,Pangandaran,24,Pangkalan Kerinci,3,pangkalanbun,5,Pangkalpinang,21,pangkep,4,pantai labu,1,Papandayan,1,Papua,99,PAPUA BARAT,228,papua barat daya,3,papua tengah,3,parapat,2,PARIAMAN,10,Parigi,7,Parigi Moutong,21,PARIMO,1069,PARIMOUT,1,Parlemen,32,PARUNG PANJANG,1,Pasaman,14,Pasangkayu,1,pasbar,1,Pasir Pangarayan,1,PASSI,1,PASSI TIMUR,6,Pasuruan,5,PATI,190,Patia,1,patrol,19,PAYAKUMBUH,10,PEBAYURAN,2,pecatu,1,Pekalongan,89,pekan baru,7,Pekanbaru,614,Pekanbaru Riau,1700,pelalawan,26,pemalang,3,Pematangsiantar,47,pemekas,1,Pemkab Bekasi,7,Pemkot Bekasi,6,Penajam Paser Utara,1,penanaman,1,penang Enim,2,Pendidikan,81,pengkadan,1,Penukal Abab Lematang Ilir (PALI),118,perbaungan,1,perimo,2,peristiwa,16,Permohonan,1,pesawaran,28,pesel,1,Pesisir Barat,2,Pesisir Barat,2,PESISIR SELATAN,1,Pilkada,1,pinrang,1,pintianak,1,PIPIKORO,1,PN.TIPIKOR,2,polda,1,polda jabar,1,Polhukam,154,Politik,2,polman,1,polres Pekalongan,2,ponorogo,1,pontia,1,Pontianak,1432,Poso,20,prabumulih,1,primo,9,Pringsewu,57,probolinggo,4,PROTOKOL DOLOK SANGGUL,1,PT Bukit Asam,1,Pulang Pisau,5,pulau merbau,7,pulau tidung,1,pulpis,1,Puncak Jaya,2,purbalingga,5,Purwakarta,1876,Purwokerto,2,Putussibau,58,Rabat,8,radar,3,Radar Artikel,84,Radar Selebrity,3,ragam,58,raja ampat,6,rambang dangku,1,RANGSANG,11,RANGSANG BARAT,1,rangsang pesisir,3,rantauprapat,1,rejang lebong,5,REMBANG,4,Renah mendalu,1,rengasdengklok,1,rengat,1,Riau,200,Rohil,7,rokan,1,Rokan Hilir,56,rokan hulu,16,Rongurnihuta,1,rote ndao,1,Sabang,57,Samarinda,60,sambas,2,sambilan,1,sampang,76,SAMPI,1,Sampit,652,Sangatta kutim,1,Sanggau,16,Sangihe,2,sar,1,Sarolangun,460,sekadau,7,SELAT PANJANG,10,SELATPANJANG,2,Selayar,18,selong,3,Semarang,72,Semarapura,43,semende,1,SEMOGA,2,SEMOGA TENGGARA,1,SENTANI,2,sentul,1,Seram Bagian Barat,1,Serang,547,Serdang Bedagai,45,Sergai,34,Seruyan,19,SIAK,24,siak hulu,12,sian,1,sibau hulu,1,Sibolangit,1,Sibolga,166,siborongborong,1,sidikalang,1,SIDOARJO,9,SIDRAP,15,Sigi,104,Sijunjung,1,silaen,1,Simalungun,185,simpang apek,1,Singaparna,10,singaraja,61,SINGKAWANG,15,SINGKEP BARAT,1,singosari,1,Sinjai,6,sintang,44,situbondo,6,slawi,2,sleman,2,solo,10,SOLOK,21,Solok Selatan,9,Soppeng,38,Sorong,315,Sorong selatan,4,Sosa,1,Sragen,35,suabang,1,Subang,2535,SUKABUM,1,Sukabumi,577,sukawati,4,Sukoharjo,1,Sukra,1,Sulawesi,3,Sulawesi Selatan,34,sulawesi tengah,58,sulawesi tenggara,1,Sulbar,370,Sulsel,31,Sulteng,592,Sulut,454,Sumatera Selatan,6,SUMATERA UTARA,7,SUMB,1,sumba barat,1,Sumbar,89,Sumbawa,6,Sumbawa Barat(NTB),5,Sumedang,181,sumenep,52,sumsel,43,Sumut,109,Sungai Penuh,1,sungai tohor,3,Sunggal,2,SURABAYA,128,Surakarta,4,tabana,1,tabanan,1033,tajabbarat,1,Takalar,271,talangpadang,5,TAMBANG,1,Tambraw,3,Tambraw - RN,6,tana toraja,1,tanah,1,tanah datar,2,TANAH JAWA,5,Tanah Karo,130,Tangerang,483,Tangerang Selatan,112,tangg,1,tanggamus,147,tanggerang,1,Tanjab Barat,974,Tanjab Timur,141,tanjabbar,1,Tanjabtim,1,tanjung agung,8,tanjung balai,4,tanjung benoa,1,Tanjung Enim,153,Tanjung Jabung timur,1,tanjung makmur,1,tanjung morawa,5,TANJUNG PINANG,14,tanjung samak,1,tanjung selor,1,tanjungenim,2,tanjungperak,1,TANOYAN,8,Tapanuli Selatan,7,Tapanuli Tengah,99,Tapanuli Utara,31,tapung,3,tapung hulu,4,tarakan,1,tarutu,1,tarutung,53,tasik,2,Tasikmalaya,475,tebi,1,tebin,1,tebing,1,Tebing Tinggi,156,tebing tinggi timur,1,tebingtinggi barat,11,Teekini,11,Teelini,1,Tegal,39,tekini,5,Telawang,1,teluk bintani,1,teluk buntal,1,telukuantan,5,temanggung,2,tembilahan,3,tembuku,2,Teminabuan,6,tenan,1,Tenggarong,1,ter,1,Terjini,3,TERJUN GAJAH,1,Terk,1,Terki,1,Terki i,3,Terkii,1,Terkiji,4,Terkimi,1,Terkin,9,Terkin8,1,Terkini,54687,Terkinii,3,Terkinin,1,TERKINIO,1,TERKINIP,2,Terkinj,2,Terkino,11,Terkinu,1,terkiri,9,TERKNI,3,Terkuni,2,Terkuuu,1,Terlini,2,Termini,4,ternate,1,Tetkini,14,Timika,3,Toabo,1,toba,41,toili banggai,6,Tokyo,1,tolikara,2,tolitol,3,Tolitoli,1495,tolotoli,3,TOMOHON,5,Touna,279,Trenggalek,20,Trkini,1,Tterkini,1,tuba,1,tuba barat,11,Tuerkini,1,Tulang Bawang,14,Tulang Bawang Barat,10,Tulung agung,2,Tulungagung,305,Twrkini,1,ubud,26,Undangan,1,Waibakul,1,Waisai,23,wajo,1,warseno,1,WAY KANAN,38,way tuba,1,wonosari,1,Yogyakarta,14,
ltr
item
RADAR NUSANTARA NEWS: 100 Hari Kerja Bupati dan Wakil Bupati Karo: Fondasi Kuat Menuju Karo Unggul dan Sejahtera
100 Hari Kerja Bupati dan Wakil Bupati Karo: Fondasi Kuat Menuju Karo Unggul dan Sejahtera
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhR_aHwv-_-ihBqXquXsqo4fz58rBtBeOPe93d3aaYkKenmNBuROj7L78s1a8Sj3UT9lmEVPuhwoE8IdaFmY7TbEG_HrFV8ltVVcHupC3Y_Ljt81H6i0sE5fgYU_b-cZYymfBiVoWCm1k_5LULKmhyphenhyphenaCEq6gCgTaiQF0JN1wkKh9_pzARfaInbmEpmxp4sn/s320/1000457220.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhR_aHwv-_-ihBqXquXsqo4fz58rBtBeOPe93d3aaYkKenmNBuROj7L78s1a8Sj3UT9lmEVPuhwoE8IdaFmY7TbEG_HrFV8ltVVcHupC3Y_Ljt81H6i0sE5fgYU_b-cZYymfBiVoWCm1k_5LULKmhyphenhyphenaCEq6gCgTaiQF0JN1wkKh9_pzARfaInbmEpmxp4sn/s72-c/1000457220.jpg
RADAR NUSANTARA NEWS
http://www.radarnusantara.com/2025/06/100-hari-kerja-bupati-dan-wakil-bupati.html
http://www.radarnusantara.com/
http://www.radarnusantara.com/
http://www.radarnusantara.com/2025/06/100-hari-kerja-bupati-dan-wakil-bupati.html
true
8338290086939464033
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy